Kartunis Nasional Akan Gelar Pertemuan di Borobudur
Nasional, Semarang - Kartunis nasional akan gelar pertemuan di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah pada akhir bulan, tepatnya pada Sabtu hingga Minggu, 26-27 Agustus 2017. Pertemuan para seniman yang beraliran karikatur bertema Borobudur Cartoonists Forum itu akan membahas sejumlah agenda yang terkait erat dengan dunia kartunis .
“Selain pertemuan yang dekmas dengan diskusi juga kami pamerkan karya. Tempatnya di Hotel Pondok Tingal, Borobudur,” kata panitia pelaksana Borobudur Cartoonists Forum, di Semarang, Yehana SR, Senin 21 Agutus 2017.
Baca juga:
Borobudur International Cartoon Contest and Exhibition,” katanya.
EDI FAISOL
0 Response to "Kartunis Nasional Akan Gelar Pertemuan di Borobudur"
Enregistrer un commentaire